top of page

Resep Sup Kepala Ikan Salmon

Updated: Jun 11, 2024

Simpel, Enak, Praktis

Bahan-bahan

1 kepala salmon, belah dua

5 siung bawang putih cincang

2 ruas jahe, iris tipis memanjang

4 buah wortel, potong-potong

1 batang daun bawang

3 helai bunga sedap malam, iris

Bawang goreng

Secukupnya minyak

secukupnya Air

Garam

Kaldu/penyedap rasa

Lada bubuk

Irisan cabai merah/cabai rawit merah

15 pentolan baso ikan (optional)

2 sdm kecap ikan

Perasan jeruk nipis

Cara Membuat

Tumis jahe, bunga sedap malam dan bawang putih hingga wangi

Masukkan wortel, tumis sebentar kemudian tuangbair secukupnya

Tambahkan garam, kaldu, lada, kecap ikan, masak hingga wortel sesikit empuk kemudian masukkan ikan, baso dan daun bawang. Masak sebentar saja (sekitar 4-5 menit)

Sajikan dengan irisan cabai, bawang goreng atau perasan jeruk nipis.

Enak, segar, & mantap. Selamat mencoba !


Comments


CONSUMER COMPLAINTS

PT Star Maju Sentosa
Plaza Summarecon (Lantai 5), Jl. Perintis Kemerdekaan No.42, RT.10/RW.16, Kayu Putih, Kec. Pulo Gadung, Kota Jakarta Timur, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 13210

OPENING HOURS

Everyday

08:00 - 22:00 WIB

GET IT FRESH

Thanks for submitting!

© 2024 by Happy Harvest.

  • TikTok
  • Instagram
  • Facebook
bottom of page